LEBAK,Suronews.com – Anggota Polsek Rangkasbitung Polres Lebak BRIPKA Juremi dan BRIPKA Riki Andriana, melaksanakan patroli dialogis di Jalan Maulana Yusuf, dan Jalan Maulana Hasanudin Desa Cilangkap.
Upaya ini untuk menjaga Keamanan Ketertiban Masyarakat (Kamtibmas) di Wilayah Hukum Polsek Rangkasbitung. Minggu Pagi 28 Juli 2024.Pukul.01.30 Wib.
Kapolres Lebak Polda Banten AKBP Suyono,.S.I.K,melalui Kapolsek Rangkasbitung Polres Lebak AKP Pipih Iwan Hermansyah.SH, mengatakan patroli dilaksanakn dalam rangka menjaga keamanan dan kewaspadaan diwilayah hukum Polsek Rangkasbitung.
“Patroli ini dilakasanakan dalam rangka menjaga keamanan dan kewaspadaan di Wilayah Hukum Polsek Rangkasbitung. Selanjutnya anggota patroli juga memberikan himbauan kepada warga masyarakat yang sedang melaksanakan ronda Siskamling,” ujarnya.